Lomba Cipta dan Baca Puisi Via WA (Whatsapp)
Lomba Cipta dan Baca Puisi Via WA (Whatsapp)
Hari : Sabtu, 28 Oktober 2017
Waktu : pukul 12.00 – 16.30 WIB
Tempat : Ruang Aula Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Kabupaten Kebumen
Peserta : Total peserta 161 terpilih 20 peserta untuk penilaian langsung
Lomba dibuka oleh Kepala Dinas Kearsipan dan Perpustakaan Kabupaten
Kebumen Anna Ratnawati, S.KM., M.Si. dalam pembukaannya beliau
menyatakan tujuan dari Lomba cipta dan baca puisi via WA adalah
Meningkatkan minat dan budaya literasi dikalangan remaja dengan
memberikan wadah lomba yang disesuaikan dengan perkembangan teknologi
untuk kemudahan dan sesuai karakter remaja. Memfasilitasi calon- calon
penulis baru untuk muncul dan menunjukkan bakatnya.
Dengan 3 Dewan Juri Ikhwan Taufik, Unuk Ganiwati, Mujiatun keluar sebagai:
Juara I : Wiwit Wiji Astuti (Puring) Judul Puisi "Cerita Sang Montir"
Juara II : Sutia Ningsih (Wero Gombong) Judul Puisi "Tiga Jani di Bait Terakhir"
Juara III : Eka Yuli Anti (Kar anganyar) Judul Puisi "Ayah"
Juara Favorit : Silvia Normi Wijaya (Karanganyar) Judul Puisi "Sesal"
#ayomembaca
#kebumenmembaca
#untukhiduplebihbaik
#pengetahuanitukekuatan
#terbangmenembusbatas